Hit Counter:

Minggu, 17 Januari 2010

Bebas dari alarm jam weker

Karena akan ada kegiatan yang sangat penting di pagi hari, anda pernah merencanakan bangun pagi (diwaktu yang tidak seperti biasanya). Tetapi karena anda khawatir tidak bisa bangun sepagi itu, mungkin anda akan berusaha memanfaatkan jam weker, alarm HP atau titip pesan ke orang lain agar bisa bangun sesuai keinginan.

Alam bawah sadar kita sebetulnya sangat mudah untuk diprogram, Coba cara ini:

(anggap saja anda ingin bangun jam 03.00 pagi esok hari)
1. Bersiaplan untuk tidur berdoalah sesuai dengan ajaran agama anda, dan lakukan relaksasi; tarik nafas dengan tenang dan pejamkan mata.
2. Perintahkan kepada tubuh anda untuk tidur pulas dan bangun besok pada pukul 03.00 dalam keadaan sehat segar bugar. Kira-kira ucapannya seperti ini: Wahai tubuh, saya perintahkan sekarang juga untuk tidur pulas, dan bangun pada pukul 03.00 pagi dalam keadaan sehat segar bugar. Sekali lagi wahai tubuh saya perintahkan untuk tidur dengan pulas dan bangun pada pukul 03.00 dalam keadaan yang sehat dan penuh semangat.
3. Tidur.

Selamat mencoba.

1 komentar:

  1. saya setuju sama tips diatas. Karena saya pernah praktekan.. sedikit tambahan saja.. dengan NIAT dan YAKIN. semua bisa tercapai..

    good Mr.Riyantowo.. :D

    BalasHapus